Driving Business Innovation Through Digital Transformation

Peserta

3

Penilaian

4 (4 reviews)

Sesi

3

Durasi Belajar

70 menit

Level

Intermediate

Sertifikat

Bersertifikat

Driving Business Innovation Through Digital Transformation

Rp 179.000

Mitra Pengajar

https://s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/files.greatnusa.com/old-wp/2022/08/GreatNusa-1.jpg

Pengajar

Prof. Firdaus Alamsjah, Ph.D.

4.4/5
781 Pemelajar
3 Kursus

Deskripsi

GreatLearners, apa yang terlintas di pikiranmu saat mendengar kata "transformasi digital"? Teknologi canggih, perubahan bisnis, inovasi, menjadi kata kunci yang sering muncul ketika berbicara tentang transformasi digital. Namun, pada penerapannya, masih banyak yang mengalami permasalahan dalam melakukan transformasi digital. Banyak organisasi dan individu yang belum sepenuhnya memahami pentingnya transformasi digital atau belum menyadari potensi manfaatnya. Selain itu, budaya organisasi yang kaku, hierarkis, atau tidak terbuka terhadap perubahan dapat menjadi penghambat dalam transformasi digital. Dalam mengatasi permasalahan ini, penting untuk memiliki rencana strategis yang jelas, komunikasi yang efektif, komitmen pemimpin, dan dukungan organisasi yang menyeluruh untuk mencapai transformasi digital yang sukses.
Dengan mempelajari kursus ini, kamu akan dibekali dengan pengetahuan, keterampilan, dan pemahaman yang diperlukan untuk menghadapi tantangan dalam era digital yang terus berkembang. Selama mengikuti kursus ini, kamu akan mempelajari tentang apa itu transformasi digital, manfaat dan tujuannya, tahapan dari digitisasi hingga menjadi bisnis digital, hingga contoh nyata penerapan transformasi digital dalam bisnis. Dengan menyelesaikan kursus ini, peserta diharapkan memiliki pemahaman yang komprehensif tentang transformasi digital dan siap untuk menghadapi tantangan yang ada dalam lingkungan bisnis yang terus berubah dengan meningkatkan daya saing, inovasi, dan efisiensi.
Learning Outcomes:
1. Menjelaskan konsep Transformasi Digital
2. Menyebutkan tahapan Transformasi Digital
3. Menjelaskan kesinambungan antara digital innovation dengan Transformasi Digital
 

Materi

Penilaian

4

/5
5
NaN%
4
NaN%
3
NaN%
2
NaN%
1
NaN%

Ulasan

Belum ada ulasan

Driving Business Innovation Through Digital Transformation

Rp 179.000