Apakah kamu yakin ingin membatalkan perubahan?
- Design & Creative
- Design
Mitra Pengajar

BINUS University
Pengajar
Deskripsi
Materi ini bertujuan
untuk memberikan dasar-dasar menggambar teknik mesin. Setelah menyelesaikan
materi ini, Pelajar akan memahami cara membaca gambar dan menghasilkan gambar
dengan teknik yang benar. Materi ini terdiri dari 10 topik yaitu:
1. Prinsip dasar dalam
menggambar teknik
2. Gambar konstruksi
Geometri
3. Pictorial Drawing
4. Multi-View Drawing
5. Dimensi
6. Penyelesaian
Permukaan dan Toleransi
7. Sectional View
Drawing
8. Assembling Drawing
9. Gambar Kerja
10. Menggambar elemen
mesin
Materi
Overview
- Technical Drawing Overview
The basic drafting concepts
- Essential Principles in Technical Drawing
- Ethics Geometrical Constructions Drawing
- Pictorial Drawing
Concepts of mechanical drafting required to design and draw finished
- Multi-View Drawing
- Dimensioning
- Surface Finishes and Tolerancing
- Sectional View Drawing
How to prepare finished working drawings that are required for production
- Assembling Drawing
- Working Drawing
- Machine Element Drawing
Kuis
Rating
Review
Technical Drawing
Associated Courses
Dengan beli kursus ini, kamu mendapat:
- Akses kursus 12 bulan
- Kursus Berbahasa
- Kursus terdiri dari 4 sesi
Diperbarui pada 25/03/2023
Indrajani (verified owner) –
Tidak ada masukan overall sudah baik
SAMANTHA (verified owner) –
Materi pelajaran yang diangkat overall oke
NELSON (verified owner) –
Terus diperbanyak materinya
Marindra (verified owner) –
Lebih interaktif lagi